Sabtu, 17 Januari 2009

Kokoh atau Terbawa Arus

Batu-batu karang itu kokoh tak bergeming
Sementara arus sungai melemparkan
Batu-batu kecil ke kanan dan ke kiri.
Menyebut batu-batu kecil itu batu karang?
Mengokohkan sasaran mereka?
Sedikit saja banjir dating, batu-batu kecil itu
Langsung terbawa arus.
Bukan nama, bukan sasaran,
Yang membedakan keduanya.
Melainkan bagaimana mereka bersikap.
Apa yang mereka perbuat?
Batu didikte oleh ukurannya, tetapi anda
Sendirilah yang memegang kendalinya.
Apakah Anda batu karang atau batu kecil?
Akankah Anda kokoh atau terbawa arus?

Tidak ada komentar: